Rabu, 18 Januari 2012

Kala aku belajar untuk mencintai,
jangan pernah palingkan muka walau kau enggan menunggu,
kala aku mulai berada dalam galau,
genggam tangganku dan pastikan kau akan bersamaku selalu
Andai waktu menerpa kasih yang aku susun
bantulah aku menatanya kembali
Andai sengat matahari membuatnya kering
sirami ia kembali dengan kasihmu
Jangan biarkan teringsut kala aku mencoba untuk membuka hatiku
jangan berlari kala aku butuh matahari
Jangan pergi kala aku memintamu
untuk mengajarkan AKU MENCINTAIMU

jangan pernah sesali bila langkahmu terhenti,
ini hanyalah sebuah pelajaran hati ,truslah melangkah raih cinta baru,dan menari kembali di panggung sandiwara ini
hapus smua rintik hujan diparasmu,dia yang tlah pergi biarlah waktu yang beranjak bicara,berharap kan membuat kau menjadi tegar nantinya

bagai mimpi indah inginmu terbangunkan,
rindu akan cintamu akan terjawab oleh rembulan,tiggal menunggu akan kemanakan rembulan itu menyampaikan rindu kita,,

semua terjadi takkan tersadari siapakan seng pemilik hati ini ,
datang menawarkan sejuta cinta yang tak mampu tersampaikan pijarmu,
saat cinta tak selamanya sempurna, sisaat itupun hidupmu lebih berarti karna kau tau dimana ketidak sempurnaanmu padanya,

dan takan terulang kembali untuk hidupmu yang saling memberikan kesempurnaan nanti

tetap pada matahari merangkap pada kaki langit

tinggalkan mata dsaat terik mataharinya,

bersilangan gelora hidupmu ,menjemput bayang semu rindu dsaat jemari ini
bertanya tentangmu,

rindu ini milikmu,

bukan hanya ingin merebut nikmat surgamu tetapi izinkan q membasuh
kheningmu.

ia nggan tertidur d pelukmu,mengendap endap

...menuju sinar timur alam,mata yang tersimpul yg begitu agung

kemuning kering terbakar bersandar lesu,q cari dan slalu q cari rahasia
malam,

memulai mengingat tentang jalan ini,

dirimu adalah karang, yg tegar dan slalu menjadi penompah ombak.

baik dan buruk kau tetaplah sinarkan dunia ini,walaupun dkala kau jatuh

Minggu, 15 Januari 2012

ADAKAH CINTA UNTUKKU
PENANTIAN INI SETIA KU MENUNGGU
INGIN RASANYA SEKARANG AKU BERADA DISAMPINGNYA
DIMANA KU MERASAKAN ANUGRAH DARI SANG KUASA
BUKAN KU TERGILA CINTA
TERLIHAT BOLA MATA MU BERKATA MERAYUKU
NAMUN KAU BUKANLAH UNTUKKU
KAU ADALAH CINTA YANG TAK PERNAH KU MILIKI
SERIBU BUNGA DAN SERIBU KATA
TAK SANGGUP ARTIKAN CINTAKU INI
BISUNYA MALAM DAN HENINGNYA EMBUN
TAK SANGGUP JELASKAN TULUSNYA CINTAKU PADAMU
TERHANYUT DALAM PESONA ALUR KISAH YANG MELANKOLIS
MEMBELAI HAIT DAN KERAP KALI TAK TERDUGA
RASAKAN SENSASI CINTANYA YANG NARSIS
MEMBUATKU SELALU TERGODA KARENANYA
Rintik rintik hujan diakhir senja,
Dikala sang surya meredupkan sinarnya,
Bulir bulir air hujan temaniku dalam kesepian,
Harapkan sang pelangi datang untuk menemani,
Dan setiap gerimis datang selalu hadirkan kenanganmu,
Saat pelangi terbentang seolah kenangan itu terulang,
Pelangi hidupku,
Akan selalu ada artimu dalam hidupku,
Dan akan selalu aku kenang indahmu dihidupku,
Seindah pelangi itulah dirimu,
Yang selalu hadirkan sejuta arti,

kegagalan

segelincir orang mengatakan
kegagalan adalah sebuah permulaan
cobalah kita juga berpandangan
tidak menafik akan hukuman
akan sebuah kekurangan
sekarang renung dimana diposisikan
berdoa seraya berserah pada Tuhan
kemudian sewajarnya kita sebagai insan
memohon kekuatan
dikala kita di permulaan
memohon ampunan
dikala kita di kekurangan

sertifikat competisi ekonomi

Jumat, 13 Januari 2012

mencintai itu sungguh sulit untuk ku
di setiap senyuman mu membuat ku selalu merindukan mu
di setiap sela ak mengkhawatirkan mu 
di setiap sentuhan mu membuat ku masuk kedalam kasih sayang mu
dan terpenting ....
di setiap sisi ak merasa takut kehilangan mu
haruskah ku peluk dan tak kan ku lepas agar tak pergi dan tak akan ada kata berpisah ??

Kamis, 12 Januari 2012

Hitam gelap seiring putaran waktu
Malam menghiasi hari-hari ku
Dan bintang pun bersinar menyinari hatiku
Kehadiran mu memberikan cahaya di hidupku
Angin yang selalu berhembus
Melambai memblai dedaunan
Seiring hati dan perasaan
Yang kau belai dengan kasih dan sayang
Sekarang semua bukan lah mimpi

ketika matahari mulai tak menampakan cahaya nya hanya kegelapan yang dapat ku lihat
dan ketika cintamu mulai padam hanya tangisku yang terurai ...
ak hanya ingin mendapatkan kasih sayang mu ..
bukan luka yang ku dapat!!!

MANUSIA DAN TANGGUNG JAWAB

Macam - Macam Tanggung Jawab :
 
•    Tanggung Jawab Terhadap Diri Sendiri
    
Tanggung jawab terhadap diri sendiri menuntut kesadaran setiap orang untuk memenuhi kewajibannya sendiri dalam mengambangkan kepribadian sebagai manusia prbadi. Dengan demikian bisa memecahkan masalah-masalah kemanusiaan menganai dirinya sendiri menunrut sifat dasarnya manusia adalah mahluk bermoral namun manusia juga seorang pribadi. Karena merupakan seorang pribadi manusisa mempunyai pendapat sendiri, perasaan sendiri angan angan sendiri sebagai perwujudan dari pendapat perasaan dan angan angan masnusia berbuat dan bertindak.
Contoh : Dina seorang pelajar, besok ia akan menghadapi ujian. Tapi dina sama sekali tidak belajar. Sehingga saat ulangan berlangsung dina tidak dapat menjawab soal-soal yang diberikan guru nya. jadi dina harus bertanggung jawab terhadap dirinya sendiri karena tidak mau belajar saat ada ujian.
•    Tanggung Jawab Terhadap Keluarga
    Keluarga merupakan Masyarakat kecil, keluarga terdiri dari suami-istri , ayah ibu dan anak anak, dan juga orang lain yang menjadi anggota keluarga. Tiap anggota keluarga wajib bertanggung jawab kepada keluarganya. Tanggung jawab ini menyangkun nama baik keluarga tapi ketangung jawab juga merupakan kesejahteraan, keselamatan pendidikan dan kehidupan.
Contoh : sebuah keluarga hidup dalam kemiskinana. Seorang ayah merasa sedih karenan ke lima orang anak nya tidak mendapatkan kehidupan yang layak, sehingga demi tanggung jawab nya terhadap keluarga maka seorang ayah ini rela mencuri demi menghidupi keluarga nya.
•    Tanggung Jawab Terhadap Masyarakat    Pada hakekatnya manusai tidak bisa hidup tanoa bantuan omanusia lain, sesua dengan kedudukannya sebagai mahluk social. Karena membutuhkan manusia lain maka ia harus berkomunikasi dengan manusia lain tersebut. Sehingga mdengan demikian manusia disisni merupakan anggota masyarakat yang tentunya mempunyai tanggung jawab seperti anggota masyarakat lain agat dapat melangsungkan hidupnya dalam masyarakat tersebut. Wajarlah apabila segala tingkat lkau dan perbuatannya harus dipertaggung jawabkan kepada masyarakat.
Contoh : Toni adalah seorang yang sangat pemalas. Suatu ketika diadakan gotong royong dikampung nya, tetapi toni tidak mau berpatisipasi dalam kegiatan itu sehingga ia mendapat teguran dari kepala desa. Setelah diberikan pengertian, akhirnya toni mau ikut bergotong royong karena gotong royong merupakan salah satu tanggung jawab nya terhadap masyarakat.
•    Tanggung Jawab Terhadap Bangsa/Negeri
    Bahwa setiap manusia adalah warga Negara suatu Negara dalam berpikir, berbuat, bertindak, ertingkah laku manusia terikat oleh norma norma atau ukuran ukuran yang dibuat oleh Negara. Manusia tidak dapat berbuat semuanya sendiri bila perbuatan manusia itu salah maka ia harus bertanggung jawab kepada Negara.
Contoh : Seseorang aparatur negara rela mengorbankan jiwa dan raga nya terhadap bangsa nya karena merupakan tanggung jawabnya terhadap negara/bangsa.
•    Tanggung Jawab Terhadap Tuhan   Tuhan menciptakan manusia di bumi ini bukanlah tanpa tanggung jawab, melainkan untuk mengisi kehidupannya manusia mempunyai tanggung jawab langsung terhadap Tuhan. Sehingga dikatakan tindakan manusia tidak lpas daei hukuman hukuman Tuhan. Yang diruangkan dalam berbagai kitab suco melalui berbagai macam agama. Pelanggaran dari hukuman hukuman  tersebut akan segera diperingatkan oleh Tuhan dan jika perungatan yang keraspun manusia masih juga tidak menghiraikan maka Tuhan akan melakukan kutukan. Sebab dengan mengabaikan perintah perintah Tuhan. Berarti menginggalkan tanggung jawab yang seharusnya dilakukan terhadap Tuhan sebagai penciptanya. Bahkan untuk memenuhi tanggungjawabnya manusia harus berkorban.
Contoh : setiap manusia wajib melaksanakan kewajiban nya mejalankan agama yang dipercayai nya, karena itu merupakan tanggung jawab dirinya terhadap Tuhan.


MANUSIA DAN KEADILAN

KEADILAN

Pengertian Keadilan

Keadilan menurut Aristoteles adalah kelayakan dalam tindakan manusia. Kelayakan diartikan sebagai titik tengah antara kedua ujung ekstrem yang terlalu banyak dan terlalu sedikit. Kedua ujung ekstrem ini menyangkut dua orang atau benda. Bila kedua orang tersebut mempunyai kesamaan dalam ukuran yang telah ditetapkan, maka masing-masing orang harus memperoleh benda atau hasil yang sama, kalau tidak sama, maka masing – masing orang akan menerima bagian yang tidak sama, sedangkan pelangggaran terjadap proporsi tersebut disebut tidak adil.

            Keadilan oleh Plato diproyeksikan pada diri manusia sehingga yang dikatakan adil adalah orang yang mengendalikan diri dan perasaannya dikendalikan oleh akal. Socrates memproyeksikan keadilan pada pemerintahan. Menurut Socrates, keadilan akan tercipta bilamana warga Negara sudah merasakan bahwa pemerintah sudah melakukan tugasnya dengan baik. Mengapa diproyeksikan kepada pemerintah ? sebab pemerintah adalah pimpinan pokok yang menentukan dinamika masyarakat. Kong Hu Cu berpendapat bahwa keadilan terjadi apabila anak sebagai anak, bila ayah sebagai ayah, bila raja sebagai raja, masing-masing telah melaksanakan kewajibannya. Pendapat ini terbatas pada nilai-nilai tertentu yang sudah diyakini atau disepakati.

                Menurut pendapat yang lebih umum dikatakan bahwa keadilan itu adalah pengakuan dan pelakuan yang seimbang antara hak-hak dan kewajiban. Keadilan terletak pada keharmonisan menuntuk hak dan menjalankan kewajiban. Atau dengan kata lain, keadilan adalah keadaan bila setiap orang memperoleh apa yang menjadi hak nya dan setiap orang memperoleh bagian yang sama dari kekayaan bersama.